Salah satu materi tentang segitiga yang diajarkan untuk kelas 8 SMP/Sederajat yaitu mengenai garis garis pada suatu segitiga. Garis pada segitiga yang dimaksud adalah garis tinggi, garis bagi dan garis berat. Nah, pada kesempatan kali ini, kami berbagi soal-soal tentang garis Bagi dan garis proyeksi pada suatu segitiga.
Untuk melihat sekilas bagaimana soal tersebut, silahkan langsung dilihat pada kotak di bawah ini,
Bagi pengunjung yang ingin mencetak soal ini, slahka download soal ini sebelumnya melalui link dibawah ini,
Download Soal Matematika Garis Bagi dan Garis Proyeksi pada Segitiga.pdf
Dan untuk Garis Tinggi pada Segitga silahkan cek di GARIS TINGGI SEGITIGA
Semoga Bermanfaat.
Soal Matematika Garis Bagi dan Garis Proyeksi pada Segitiga
4/
5
Oleh
vlajarmoeda